Loading

Gath Nasional YUI-Indo 2012 !!

Kamis, 19 April 2012

print this page
send email
Halo YUI Lover..!!
Tau gathering kan? Gathering atau biasa disebut gath adalah acara dimana anggota-anggota dari suatu komunitas berkumpul untuk melakukan kegiatan yang berhubungan dengan komunitasnya. Pastinya YL semua sering banget kan ikut gath di regionalnya masing-masing :)
Nah dalam waktu dekat ini, YUI Lover Indonesia Regional Yogyakarta mau mengadakan gath nasional bagi seluruh YL di Indonesia..!! Jadi gak cuma dari 1 regional, tapi dari beberapa regional..!! :D 
Berikut ini penulis copas penjelasan eventnya yang dipromosikan di facebook :


Memperingati ultah YUI-indo yg ke-5 
YUI-indo Regional Yogyakarta mempersembahkan  : 
HOTEL HOLIDAYS IN JOGJA 
HOTEL HOLIDAYS IN JOGJA (HHIJ) adalah sebuah acara gathering nasional untuk memperingati ultah YUI-Indo yang ke-5 yang melibatkan khususnya YUI Lover yang berdomisili di Pulau Jawa dan umumnya seluruh YUI Lover di Indonesia. Acara gathering ini akan diisi dengan berbagai macam kegiatan yang umumnya dilakukan saat gathering di regional masing-masing, seperti ngegame, jamming, dan sebagainya. Bedanya kali ini member yang datang tidak hanya dari 1 regional, tapi dari beberapa regional di Pulau Jawa, pasti rame kan? So don't miss it. .!! 
Waktu dan Tempat :Minggu, 6 Mei 2012 di "Waroeng TM / Sky Garden" Seturan YogyakartaTiket Rp 10.000,- (free Consume)
Mall Ambarukmo Plaza ke utaraPeta :http://wikimapia.org/#lat=-7.7736106&lon=110.404532&z=19 
Band2 YL dari beberapa regional akan perform membawakan lagu2 YUI !!- L-Party- The Baby.s Ways- Akashiro- Last Train- 九J ~Kyuu-J~- Rona Nuarisa - GO GO Maniac- dan lain-lain ...... 
NB : Diharapkan sekali untuk dateng bersama rombongan regionalnya agar tidak terpisah dan keribetan soal transport transport dan masalah langsung pulang atau menginap dulu di tanggung sendiri.
Nah itu sedikit kutipan tentang event ini, pasti acaranya seru..!! Jadi buat semua YL yang bisa ikutan, ayo gabung..!!


Untuk penjelasan event lebih detil, silakan kunjungi link ini Gathering Nasional YUI-Indo 



0 komentar:

Posting Komentar